Empat Usaha Kuliner yang Bisa Datangkan Banyak Untung

Senin, 12 April 2021 | 16:00 WIB

Ilustrasi Frozen Food (Foto : freepik.com)

LINK UMKM -  Banyak usaha kuliner yang sukses meraih untung meski kondisi pandemi. Kondisi ini membuktikan bahwa usaha kuliner menjadi salah satu usaha yang tak lekang waktu.

Jika tertarik untuk memulai usaha kuliner, usahakan raih sekt kuliner camilan. Usaha ini masih membuka peluang banyak cuan. Sebab, pada dasarnya, usaha ini, sukses menarik minat pembeli.

Berikut empat usaha kuliner camilan yang bisa datangkan banyak untung,

Pertama, makanan beku. Usaha makanan beku kian diminati seiring pandemi Covid-19. Beberapa jenis yang menjadi favit lidah ang Indonesia seperti sosis, bakso, daging, ikan, dim sum, nugget, pizza, kebab, dan masih banyak lagi.

Kedua, dessert. Panganan ini kerap disediakan di restan mahal. Tetapi, kondisi itu tidak menutup kemungkinan untuk mencoba dalam bisnis kuliner.

Panganan ini kerap kali dihidangkan saat makan di restan mahal sebagai makanan penutup. Namun, hal itu tak menutup kemungkinan untuk kamu mencobanya dalam berbisnis kuliner.

Jenis dessert yang bisa Anda coba seperti puding, manisan, es krim bisa jadi pilihan tepat untuk memulai usaha. Ada banyak pilihan dessert kekinian yang bisa dicoba.

Ketiga, minuman es kopi susu. Memilih usaha ini mempunyai keunggulan, yaitu memiliki banyak varian rasa. Pasalnya, kopi ini bisa dicampur dengan rasa pandan, karamel, vanila, dan lainnya.

Keempat, roti bakar kekinian. Kudapan roti bakar yang membedakan dengan roti konvensional. Saat ini banyak sekali kreasi roti kekinian yang bisa kamu icip-icip di akhir pekan.

Bahkan, di berbagai kota besar di Indonesia, terdapat banyak kedai-kedai legendaris menjual aneka macam roti. Salah satu contohnya seperti rasa srikaya, Nutella, Milo, Kitkat, Silverqueen, keju, dan lainnya.

RZ/QQ

Komentar

Media Lainnya

Hi!👋
Linda (Link UMKM Digital Assistant)
Chat via WhatsApp disini !

x