Pelatihan Cara BudiDaya Jamur
Kamis, 16 Mei 2024 | 09:00 WIB
Kamis, 16 Mei 2024 | 09:00 WIB KABUPATEN PURWAKARTA
Hallo Sobat UMKM BRI
Sobat UMKM, Rumah BUMN Purwakarta mengadakan Pelatihan Secara Offline.
Yuk gabung dan jangan sampai ketinggalan ya
Pelatihan Cara Budi Daya Jamur
Bersama :
Nopan Purwandi
Owner Rumah Jamur Fahira
Kamis, 16 Mei 2024
09.00 - 1.00 BatchI
Kp sukaluyu rt 13/04 desa Sukahaji Tegalwaru purwakarta