BRIIncubator Goes To Cluster UMKM : Budidaya Ikan Air Tawar

Kamis, 22 Juli 2021 | 14:00 WIB

Kamis, 22 Juli 2021 | 14:00 WIB KOTA JAKARTA PUSAT

Lokasi Kantor Pusat BRI II

BRIIncubator Goes To Cluster UMKM BRILian edisi Budidaya Ikan Air Tawar

Kamis, 22 Juli 2021.
14.00 - 16.30 WIB

Pandemi jangan bikin murung.
Lebih baik bersama kita hitung-hitung,
Budidaya Ikan air tawar, bikin sehat, bikin untung.

Yuk segera bergabung.
Pelatihan online, aman, tidak berkerubung,
Malah bisa membuat bisnismu melambung!

Daftar segera (Gratis! Tempat terbatas!)

Narasumber oleh DR. Dedi Supriadi, A.PI., MM, Dosen Fakultas Perikanan & Ilmu Kelautan Unpad dan Owner Mina Jala Satrio akan berbagi tips menarik melakukan budidaya Ikan Air Tawar dari teknis budidaya, pengolahan, hingga info pemasarannya!

Ditemani MC dan Moderator : Prisca Niken, News Presenter Liputan 6 SCTV.

Bonus sesi : Kisah Local Heroes Dede Fauzan, Owner Nila Chips


  • Hari

  • Jam

  • Menit

  • Detik


Hi!👋
Linda (Link UMKM Digital Assistant)
Chat via WhatsApp disini !

x