Pengusaha Hotel Bisa Manfaatkan Buah-buahan dari UMKM
Senin, 14 Maret 2022 | 08:00 WIB
LINK UMKM - Kementerian Perdagangan (Kemendag) meminta pengusaha hotel untuk memanfaatkan produksi UMKM.
Melansir dari kompas menurut Menteri Perdagangan (Mendag) Agus Suparmanto, MKM memiliki keunggulan yang hebat. Salah satunya produk buah dan makanan bisa digunakan di setiap hotel di Indonesia.
Langkah ini untuk meningkatkan transkasi bagi UMKM. Misalnya, dalam buah-buah produk UMKM bisa digunakan untuk melayani para tamu. Cara ini, kata dia, sebagai salah satu faktor UMKM untuk bisa bertahan yaitu melakukan partisipasi bersama para pengusaha hotel.
Produk buah dan makanan pada UMKM dipilih karena memiliki harga yang terjangkau dan kualitas yang baik.
Selain itu, fasilitas pembiayaan unkm dan bekerja dengan pihak-pihak ini dipermudah dalam melaksankan kegiatan.
Dia menambahkan, pengembangan Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) perlu mendapat dukungan bersama. Peningkatan yang perlu dilakukan meliputi aspek kualitas produk, modal, desain kemasan, dan pasar.
Pemerintah dengan dukungan pihak-pihak terkait berkomitmen membantu menyediakan dan memperluas pasar produk UMKM dengan memberikan kemudahan pembiayaan dan pemasaran bagi UMKM.
RZ/QQ